Burn & Dodge Tool
0
komentar, Beri komentar anda !
Terkadang ada kala suatu obyek, terlebih wajah manusia dalam foto tidak terlalu baik menurut anda. Ini tidak mutlak berarti baik atau buruk karena titik tertinggi baik/buruknya tergantung dari keinginan anda. Bisa saja dalam suatu kasus, anda ingin memperbaiki wajah teman yang agak hitam, atau dalam kasus lainnya anda justru ingin memperburuk tampilan teman dengan memberi efek gosong pada pipi atau keningnya. Semua terserah anda.
Untuk menemukan tool ini, anda dapat langsung memilihnya dari toolbar (umumnya di sebelah kiri). lihat gambar di bawah:
Untuk penggunaannya:
Salam blogger !
- Burn : Dari huruf-huruf yang menyusun kata ini, anda sudah dapat menebak kira-kira efek apa yang dapat ditimbulkannnya. Ya !, . Citra foto dapat anda beri efek gosong/lebam/gelap dengan tool ini.
- Dodge : Penggunaan tool ini cenderung sangat sering digunakan bagi anda yang suka memperbaiki, bukan merusak. Tool ini digunakan untuk memberi efek putih/cerah/terang pada suatu obyek yang dilewatinya.
Untuk menemukan tool ini, anda dapat langsung memilihnya dari toolbar (umumnya di sebelah kiri). lihat gambar di bawah:
Untuk penggunaannya:
- Pilih salah satu tool di atas (burn/dodge)
- Atur -Range -Exposure -Master Diameter -Hardness. sesuaikan dengan keinginan anda!
- lalu sapukan pada bagian obyek yang ingin diberi efek ini. dan lihat perbedaan antara gambar pada mulanya dengan gambar yang sudah dilewati tool ini.
Untuk melihat kembali hasil sebelumnya anda dapat menggunakan "Undo" dengan memilih Edit >> undo atau shortcut Ctrl + Z (untuk sekali undo & redo) / Ctrl + Alt + Z (untuk banyak Undo).Saya rasa cukup sampai di sini saja, tunggu artikel-artikel lain berikutnya. Berikan komentar dan saran di bawah sebagai pencerahan dan masukan buat Admin. Terima kasih...
Salam blogger !
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN ANDA
Judul: Burn & Dodge Tool
Ditulis oleh Kucing Photoshop
Rating Blog 4 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://kotoranhewantetangga.blogspot.com/2013/02/burn-dodge-tool.html. Terima kasih karena sudah meluangkan waktu untuk membaca artikel ini.Ditulis oleh Kucing Photoshop
Rating Blog 4 dari 5
0 komentar, Beri komentar anda !:
Post a Comment
okenih.com adalah blog DOFOLLOW, sebuah keuntungan bagi anda yang juga berprofesi sebagai blogger untuk mendapatkan backlink. Berkomentarlah dengan URL/OpenID !. Terima Kasih.....................